Friday, June 9, 2017

Aplikasi Absensi atau Daftar Hadir Guru Secara Otomatis Versi Excel

Daftar Hadir merupakan Naskah Dinas yang dipergunakan untuk mencatat dan mengetahui kehadiran seseorang atau pegawai di lingkungan dinas/lembaga/instansi. Daftar hadir terdiri atas : 1) Daftar hadir yang didalamnya sudah dicantumkan nama-nama orang yang akan hadir. 2) Daftar Hadir yang di dalamnya belum dicantumkan nama-nama orang yang akan hadir.
Pada kesempatan ini librarypendidikan.blogspot.com akan membagikan aplikasinya yang secara otomatis memalui infut data yang di masukan ke dalam aplikasi. Dan Daftar hadir atau absensi ini wajib diisi oleh semua guru dan stafnya tak terkecuali pada setiap hari kerja. Melalui aplikasi ini pengabsenan akan lebih mudah yang sudah tidak asing lagi bagi semua rekan guru di seluruh nusantara.

 
Fitur yang ada di dalam aplikasi daftar hadir ini terdiri dari :
  • Input data
  • Rekap data guru dalam 1 tahun
  • Persentase kehadiran dalam semster ganjil
  • Persentase kehadiran dalam semester genap
  • Secara terperinci ditampilkan mulai bulan Juli-Desember untuk semester ganjil
  • Secara terperinci ditampilkan mulai bulan Januari-Juni untuk semester genap
Aplikasi ini bisa dipergunakan untuk jenjang SD, SMP, SMA, SMK hal ini berarti mulai ada kemajuan dari jaman manual sekarang serba digital karrena semua ini berkat adanya kemajuan pendidikan dan teknologi di dunia ini.
Seperti apa gambaran aplikasi Daftar Hadir Guru Secara Otomatis Versi Excel tersebut. Baiklah mari kita lihat tampilan di bawah ini.
 
  Cukup jelas bukan?
Maka dari itu silahkan saja unduh atau download dan simpan di laptop/komputer Bapak Ibu agar pengadministrasian kehadiran guru-guru di sekolah menjadi lebih terorganisir.
 
 
Demikianlah yang bisa disampaikan kali ini semoga bermanfaat. Amin 

0 comments:

Post a Comment